Unboxing Honor Band 6

Rasanya sudah perlu bagi saya untuk upgrade jam tangan. Sebelumnya saya pernah menggunakan Sony Smartband Talk SWR30 dan Samsung Gear Sport Smartwatch. Namun setelah bertahun-tahun sudah ketinggalan secara teknologi dan mulai menurun ketahanan baterainya. Jadi saya perlu membeli sebuah jam tangan baru untuk upgrade teknologi.

Kemudian saya memilih untuk membeli Honor Band 6. Ada beberapa keunggulan jam ini dibandingkan dengan jam tangan saya sebelumnya, yaitu punya sensor pengukuran kadar oksigen dalam darah dan yang terpenting adalah daya tahan baterainya. Jujur saja, daya tahan baterai ini sangat penting karena kita jadi tidak perlu men-charge setiap hari.

Sayangnya ada kekurangan dari jam ini, yaitu pengukuran kadar oksigen ini tidak sepanjang waktu. Kita perlu mengaktifkan sensor pengukuran ini untuk mulai mengukur kadar oksigen dalam darah.

Berikut adalah video unboxing-nya.

Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Gambar Twitter

You are commenting using your Twitter account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.